HARI 01 SASAK TOUR
Tiba di (Bandara International Lombok), dengan senyum Hangat guide kami akan menjemput anda dilanjutkan persiapan barang - barang untuk masuk bagasi, Tiba di Kuta peserta melakukan santap siang di Lokal Restaurant , dan dilanjutkan dengan kegiatan untuk mengunjungi pantai Kuta dan Tanjung aan. Seteah dari pantai tanjung aan, peserta dapat mengunjungi berbagai objek wisata yang dapat disingahi selama 1 jalur yaitu desa sade, (desa adat Lombok) sukarae (desa tenun kain) dll.
Pagi Hari, Guide kami akan menjemput anda untuk melanjutkan liburan di lombok menuju Pulau Exotic di sebelah utara pulau Lombok, tepatnya anda akan kami ajak mengunjungi Gili Trawangan, 1 dari 3 Pulau Gili yang terkenal akan kekayaan alam bawah lautnya. Sebelum menuju Gili Trawangan anda akan kembali melewati Bukit Malibu, pemandangan dari Bukit Malibu di pagi hari, tidak kalah exoticnya dengan pemandangan kala di sore harinya. Anda dapat berfoto – foto disini sebelum melanjutkan perjalanan menuju Pelabuhan Bangsal. Setelah itu perjalanan dilanjutkan menuju Pelabuhan Bangsal. Pelabuhan dimana digunakan untuk menyebrang ke Pulau Gili Trawangan. Tiba di Gili trawangan, Aktifitas yang dapat dilakukan seperti naik cidomo berenang dan Snorkeling, (Biaya sendiri) sambil melihat terumbu karang yang sangat bagus, dimana exotic pemandangan bawah lautnya bagaikan menyajikan aquarium raksasa. Sore hari nya perjalanan kembali menuju Hotel. Namun sebelumnya anda akan melewati Hutan Pusuk, yaitu hutan yang berudara sejuk dan dihuni oleh satwa monyet yang menanti untuk di beri makan.
HARI 03 MATARAM CITY TOUR
Liburan anda di selama Lombok berikutnya yaitu City Tour, Tour ini dimulai pada siang hari dan mengunjungi: Ampenan, Mataram, Cakranegara, yang merupakan tiga kota besar dan membentang dari ujung barat sampai ke ujung timur. Kemudian mengunjungi. Taman Mayura peninggalan sejarah yang dibangun tahun 1714 sebagai tempat pertemuan dan acara keagamaan. Bertais pasar tradisional terbesar di Lombok.. Taman Narmada sebagai miniatur dari Danau Segara Anak yang ada di Puncak Gunung Rinjani. Pura Lingsar tempat upacara keagamaan umat Hindu dan Islam waktu Telu. Desa Sayang-Sayang ( melihat kerajinan tangan di Desa sayang-sayang ) Pusat Oleh-oleh khas Lombok ( Madu Sumbawa,Telor Asin & Kaos Lombok ).
Liburan anda di selama Lombok berikutnya yaitu City Tour, Tour ini dimulai pada siang hari dan mengunjungi: Ampenan, Mataram, Cakranegara, yang merupakan tiga kota besar dan membentang dari ujung barat sampai ke ujung timur. Kemudian mengunjungi. Taman Mayura peninggalan sejarah yang dibangun tahun 1714 sebagai tempat pertemuan dan acara keagamaan. Bertais pasar tradisional terbesar di Lombok.. Taman Narmada sebagai miniatur dari Danau Segara Anak yang ada di Puncak Gunung Rinjani. Pura Lingsar tempat upacara keagamaan umat Hindu dan Islam waktu Telu. Desa Sayang-Sayang ( melihat kerajinan tangan di Desa sayang-sayang ) Pusat Oleh-oleh khas Lombok ( Madu Sumbawa,Telor Asin & Kaos Lombok ).
HARI 4 LOMBOK - SHOPPING - TRANSFER AIRPORT
Makan pagi di hotel, anda bebas melakukan aktifitas sampai guide kami menjemput anda untuk mengantarkan menuju Bandar dan kembali ke kota asal. Namun sebelum menuju bandara, anda akan kami antar untuk berbelanja oleh - oleh khas lombok, sebagi tanda mata untuk orang - orang dirumah anda.
Makan pagi di hotel, anda bebas melakukan aktifitas sampai guide kami menjemput anda untuk mengantarkan menuju Bandar dan kembali ke kota asal. Namun sebelum menuju bandara, anda akan kami antar untuk berbelanja oleh - oleh khas lombok, sebagi tanda mata untuk orang - orang dirumah anda.
RM580 SEORANG DAH TERMASUK:-
- TRANSPORT
- SUPIR / TOUR GUIDE
- PENGINAPAN 3 MALAM DI HOTEL (KAMAR BERDUA)
- SARAPAN PAGI 3 X DI HOTEL
- MAKAN SIANG 3X DI RESTORAN
- MAKAN MALAM 3X DI RESTORAN
- TIKET LAWATAN
- SPEED BOAT KE GILI TRAWANGAN
NAIK KERETA KUDA RM25 SEORANG BELUM TERMASUK DLM PAKEJ
(TIADA PAKSAAN) SEMASA BERADA DI PULAU GILI TRAWANGAN... PUSING PUSING PULAU NAIK KERETA KUDA, ATAU NAIK BASIKAL, ATAU, SANTAI SANTAI AJE JALAN KAKI MENIKMATI KEINDAHAN PULAU..